DISKUSI PUBLIK ” PEMILU DALAM GENGGAMAN PEMODAL “

DISKUSI PUBLIK ” PEMILU DALAM GENGGAMAN PEMODAL “

img-20161123-wa0074

Humas Polres Batu Selasa tanggal 22 Nop 2016 mulai jam 10.05 s/d 12.55 wib di Omah Munir Jl. Bukit Berbunga No. 2 Desa Sidomulyo Kec. Batu Kota Batu telah dilaksanakan diskusi publik pilkada dengan tema ” Pemilu Dalam Genggaman Pemodal” yang diikuti oleh -/+ 81 orang.

Bahwa kegiatan diskusi publik dengan tema Pilkada Dalam Genggaman Pemodal tersebut digagas oleh aktivis ICW, MCW, KPK dan Pemuda Muhammadiyah dalam rangka membahas terkait proses Pilkada baik yang dilaksanakan secara umum di daerah lain maupun pentahapan pilkada di Kota Batu.

– Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan dihadiri dari berbagai aktivis dan mahasiswa yang dalam pokok pembahasanya yaitu tentang proses pilkada untuk melahirkan sosok pemimpin dan korelasi antara kekuasaan dengan koruptor.

– Mengingat kegiatan dihadiri oleh pemateri dari Mantan Ketua KPK dan lembaga lainnya sehingga kedepan bila ada giat dilaksanakan kembaki perlunya pamka dan pamtup dalam mendukung kelancarannya.

Panwas adakan diskusi pelanggaran administratif TSM (terstruktur sistematis dan masif)

Panwas adakan diskusi pelanggaran administratif TSM (terstruktur sistematis dan masif)

img-20161122-wa0309

Selasa tanggal 22 November 2016 pukul 17.30 s/d 18.50 Wib telah dilaksanakan diskusi pelanggaran administratif TSM (terstruktur sistematis dan masif) di warung Wakul jl. Ir.soekarno desa mojorejo kec.junrejo kota Batu
A.Hadir dalam giat
1.ketua panwas Kota Batu
2.panwascam
B.pembahasan materi oleh ketua panwas Kota Batu sbb:
•pelanggaran administratif TSM adalah perbuatan yg dilakukan oleh calon dan atau tim kampanye dlm bentuk menjanjikan dan atau memberikan uang atau materi lainya
•Pemeriksaan pelanggaran TSM dilaksanakan melalui tahapan :
pembacaan materi laporan oleh pelapor,pembacaan tanggapan /jawaban terlapor dan atau keterangan pihak terkait,pembuktian,penyampaian kesimpulan pihak pelapor,terlapor dan atau pihak terkait, pembacaan putusan
•kapan Terjadinya pelanggaran tersebut?
dalam mencari kebenaran substantif atas pelanggaran TSM yg dilaporkan, laporan dugaan pelanggaran TSM disampaikan kepada Bawaslu Provinsi terhitung sejak ditetapkanya pasangan calon sampai dengan paling lambat 60 (enam puluh) hari sebelum hari pemungutan suara 15 Desember 2016
•Dalam hal ketua dan anggota Bawaslu Provinsi tidak dapat melaksanakan tugas menerima, memeriksa, dan memutus laporan pelanggaran TSM, Bawaslu RI mengambil alih pelaksanaan tugas menerima, memeriksa dan memutus laporan pelanggaran TSM
Selanjutnya dilanjutkan dengan tanya jawab .

PERLUNYA KEHADIRAN ANGGOTA KEPOLISIAN DI TENGAH MASYARAKAT

PERLUNYA KEHADIRAN ANGGOTA KEPOLISIAN DI TENGAH MASYARAKAT

img-20161122-wa0180

Humas Polres Batu Selasa ( 22/11 ) Setiap pagi setelah melaksanakan apel pagi anggota sat lantas memberikan Pelayanan di masyarakat dimana setiap pagi banyak kegiatan masyarakat yang beraktifitas.untuk itu anggota Sat lantas :

Brigadir Catur Iman P Melaksankan Penutupan Jl. Gajah Mada Kota Batu dalam rangka Kegiatan Lomba Drumband tingkat TK, SD dan SMP se Kota Batu demi terciptanya Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas sehingga pengguna jalan merasa aman dan nyaman serta Lalu Lintas Kendaraan Pengguna Jalan menjadi lancar

Brigadir Marsetya Melaksanakan Pengamanan Persiapan Lomba Drumband di Jl. P. Sudirman Kota Batu demi terciptanya Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas sehingga pengguna jalan merasa aman dan nyaman serta Lalu Lintas Kendaraan Pengguna Jalan menjadi lancar

Bripka Adi Sumarno melaksanakan Pengamanan Lomba Drumband tingkat TK, SD dan SMP se Kota Batu di Jl. Gajah Mada (depan Toko Amal) demi terciptanya Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas sehingga pengguna jalan merasa aman dan nyaman serta Lalu Lintas Kendaraan Pengguna Jalan menjadi lancar

ANGGOTA MELEKAT PENGAMANAN KAMPANYE PASLON

ANGGOTA MELEKAT PENGAMANAN KAMPANYE PASLON

img-20161121-wa0244

Humas polres Batu Senin ( 21/11 ) Anggota pengamanan telah melaksanakan pengamanan paslon no 2 sesuai dengan perintah Kapolres Batu AKBP LEONARDUS SIMARMATA,S.Sos,S.I.K,M.H bahwa setiap paslon melaksanakan kampanye diharap anggota melekat memberikan pengamanan.

Saat giat kampanye paslon anggota mengamankan, paslon no.2 yang melakukan kampanye di JLn Cemara Kipas Sidomulyo kegiatan Bhabinkamtibmas Desa Sidomulyo Brigadir.Aris Chandra Pada hari Senin Tanggal 22 November 2016 pukul 14.00 Wib.Telah melaksanakan giat pengamanan kampanye Paslon Cawali no urut 2 Ibu.Dewanty Rumpoko dalam Pilkada Kota Batu. Sasaran dan lokasi kegiatan kampanye Paslon Cawali no urut 2 Ibu.Dewanty Rumpoko berada di :Rumah Bpk.Djatmiko JL.Cemara Kipas No.43 Desa.Sidomulyo Kec.Batu.

Dalam kampanye selama giat berjalan aman lancar dan kondusif.

ANGGOTA MELAKSANAKAN PENGAMANAN KAMPANYE PASLON

ANGGOTA MELAKSANAKAN PENGAMANAN KAMPANYE PASLON

img-20161121-wa0229

Humas Polres Batu Senin ( 21/11 ) Bahwa kegiatan dari Paslon yang melaksanakan kampanye anggota diharap untuk mengawal dan mengamanankan kegiatan yang dimaksud. sesuai denga perintah Kapolres Batu AKBP LEONARDUS SIMARMATA,S.Sos,S.I.K,M.H.

Saat kegiatan kampanye Paslon  di wil Dapil III Kec. Jun rejo :- Waktu : Jam 07.30 s/d 17.00 wib Jam 07.30 wib coffe morning di Polres Batu. Lokasi/sasaran :Desa Beji ( Dsn. Krajan dan Dsn. Saminto ). Bentuk kampanye : Sapa warga dari rumah ke rumah, tatap muka dan penyerahan / penempelan stiker i masing2 rumah yangdisinggahi ( gerakan sambang 1000 rmh ). Alat peraga : 500 stiker, 2 berner Titik kumpul : Posko Jl.wukir Gg.IX no. 2 Kel.Temas Kec. Batu. Pengikut : +/- 10 orang Kend. yg digunakan : R4 = 2 unit,R2 = 3 unit.

Bahwa kegiatan dari awal sampai akhir berjalan dengan tertib.

Giat pam kampanye door to door

Giat pam kampanye door to door

img-20161119-wa0226

Humas Polres Batu Sabtu ( 19/11 ) Kepolisian sebagai tugas pokoknya memberikan pelayanan dan pengayoman kepada masyarakat dan juga memberikan solusi untuk pemecahan masalah, Dalam rangka melaksanakan pengamanan omp ( ops Mantap praja ) angota melaksanakan pengamanan Paslon yang berjadwal melaksanakan kampanye saat ini.

Sesuai dengan perintah kapolres Batu AKBP LEONARDUS SIMARMATA,S.Sos,S.I.K,M.H.agar anggota yang terlibat dalam ops mantap praja melaksanakan pengamanan paslon paslon wali kota dan wawali kota Batu.Untuk itu Anggota ops mantap praja Jam 09.45 Wib. Melaksanakan pengamanan Paslon dengan di ikuti oleh tim ses dua kijang door to door pedagang apel Dsn junggo sekitaran masjid An nur. Situasi mancarli.

– dilanjutkn menyapa warga Dsn translog Junggo, .Ds. tulongrejo.
Jam. 10.30 wib. PasLon dengan dua kijang. . Kurang lebih 6 Orang.
– menyapa pedagang sembako Tokonya sdr. Nur Alam. . Dan pedagang kripik apel/nangka Sdr. Hari.di lanjutkan Pas lon Menyapa warga Dsn. Wonorejo Ds Tulong rejo. . Lanjut kembali wisma karna cuaca gerimis/hujan.

Maksimalkan pam kampanye paslon

Maksimalkan pam kampanye paslon

Humas Polres Batu Sabtu ( 19/11 ) Kepolisian sebagai tugas pokoknya memberikan pelayanan dan pengayoman kepada masyarakat dan juga memberikan solusi untuk pemecahan masalah, Dalam rangka melaksanakan pengamanan omp ( ops Mantap praja ) angota melaksanakan pengamanan Paslon yang berjadwal melaksanakan kampanye saat ini.

Sesuai dengan perintah kapolres Batu AKBP LEONARDUS SIMARMATA,S.Sos,S.I.K,M.H.agar anggota yang terlibat dalam ops mantap praja melaksanakan pengamanan paslon paslon wali kota dan wawali kota Batu. untuk itu anggota omp dan Anggta polsek junrejo melaksanakan pam giat kampnye paslon di Pondok pesantren Mambaul ullum desa Mojorejo kec Junrejo dlm keadaan aman dam tertib

Dan juga sebagian Anggota polsek Junrejo berseta fungsi lain bersama sama melaksanakan pangamanan kampanye sambil silahturami dengan toga KH Hamid di Mojosantren Mojorejo kec Junrejo.situsi aman.

ANGGOTA BHABIN POLSEK JUNREJO PENGAMANAN PEMBAGIAN DANA HARAPAN

ANGGOTA BHABIN POLSEK JUNREJO PENGAMANAN PEMBAGIAN DANA HARAPAN

img-20161119-wa0051

Humas polres Batu Sabtu ( 19/11 ) Untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri, Maka Polri setiap saat membantu melaksanakan pengamanan setiap kegiatan masyarakat di minta maupun tidak diminta.untuk itulah polsek junrejo dan
Anggota polsek junrejo melaks pam giat masy dlm pembagian dana harapan keluarga di balai desa junrejo kec junrejo.

dan selain pam kegiatan masyarakat dan yang lain sesuai perintah Kapolres Batu AKBP LEONARDUS SIMARMATA S.Sos, S.I.K, M.H. agar polres dan Polsek melaksanakan pengamanan di tempat tempat ibadah.dan itu di respon oleh Kapolsek Junrejo AKP JOKO TW , Maka dari itu Anggota polsek junrejo melaks patroli di vihara tempat ibadah serta hotel mentari.

Dengan di laksanakanya kegiatan patroli dan sambang di tempat tempat ibadah, maka akan merasa terayomi masyarakat atau jamaah, yang ada ditempat ibadah itu.

WALIKOTA BATU PIMPIN APEL BESAR KEBHINEKAAN CINTA DAMAI DI MAPOLRES BATU

WALIKOTA BATU PIMPIN APEL BESAR KEBHINEKAAN CINTA DAMAI DI MAPOLRES BATU

WALIKOTA PIMPIN APEL BESAR KEBHINEKAAN CINTA DAMAI DI MAPOLRES BATU

Batu, Rabu (16/11/2016), Walikota Batu Bapak H. Edy Rumpoko memimpin Apel Besar Kebhinekaan Cinta Damai di Mapolres Batu.

Apel yang diikuti para Pemuka Agama, Tokoh masyarakat, Instansi terkait, TNI-Polri-Dishub dan Satpol PP, Pimpinan Apel membacakan amanat Kapolda Jatim, Irjen Pol Drs. Anton Setiadji, S.H, M.H.

Dalam amanatnya Kapolda Jatim menyampailan tema “Hikmah Hari Pahlawan ke 71 Tahun 2016 Kita Tingkatkan Kesadaran Dan Partisipasi Masyarakat Dan Kesatuan NKRI Yang Kokoh”.

img-20161116-wa0093

Saat ini banyak kejadian-kejadian yang ingin memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa, diharapkan dengan tema ini tidak hanya menjadi slogan semata namun diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari.

Kita sebagai warga negara yang baik harus berani menolak sikap anti pruralisme dan anarkisme guna menjaga keutuhan NKRI.

img-20161116-wa0092

Melalui momentum peringatan Hari Pahlawan 10 Nopember 2016, kita dapat mengambil hikmah yang terkandung di dalamnya dengan meneladani nilai-nilai luhur yang diwariskan.

img-20161116-wa0136

TECHNICAL MEETING KEJURKOT DRUM BAND PDBI KOTA BATU 2016

TECHNICAL MEETING KEJURKOT DRUM BAND PDBI KOTA BATU 2016

img-20161116-wa0023

TECHNICAL MEETING KEJURKOT DRUM BAND PDBI KOTA BATU 2016

Batu, Selasa (15/11/2016), Wakapolres Kompol Mudawaroh dan Kasat Binmas IPTU Aristianto B.S, SH, S.I.K., M.H. memimpin technical meeting dalam rangka persiapan kejuaraan kota Drum Band yang akan diselenggarakan di Alun Alun Kota Batu pada tanggal 22 November 2016.

Kejuaraan tersebut melibatkan 18 sekolah mulai dari TK, SD dan SMP se kota Batu.

Wakapolres selaku ketua umum PDBI menyampaikan bahwa dengan dimulainya Kejurkot ini akan menjadi “trigger” bagi sekolah-sekolah yang memiliki Drum Band untuk mengikuti kejuaraan ini secara sportif dan kreatif.

Diharapkan ke depannya akan meningkat ke tingkat Provinsi dan lebih profesional dengan menggunakan alat tiup dalam peserta Drum Band.

Kasat Binmas yang juga Ketua Harian PDBI mengharapkan terselenggaranya Kejurkot ini menjadikan bangkitnya Drum Band Kota Batu yang profesional dan mampu menasional.

Kapolres Batu AKBP Leonardus Simarmata, S.Sos, S.I.K, M.H. Mengapresiasi kegiatan tersebut. Diharapkan dengan tersalurkan minat dan bakat siswa, dapat meningkatkan prestasi dari para siswa.