Anggota Polsek Pujon Polres Batu Hadiri Kegiatan Warga Desa Binaan

Anggota Polsek Pujon Polres Batu Hadiri Kegiatan Warga Desa Binaan

Anggota Polsek Pujon Polres Batu Hadiri Kegiatan Warga Desa Binaan

Pada hari Sabtu tanggal 03-03-2018 bhabinkamtibmas desa sukomulyo Bripka Momon Adi Susanto menghadiri giat peresmian pondok pesantren Nurul Iman di dsn Bakir desa sukomulyo.

Kegiatan tersebut di hadiri oleh:
1.KH. Muzamil Arif dari Madura
2.Habib Sholeh dari Ngantang
3.Ustd Sihafudin sifak perwakilan dari KH. Iqya’ Ulumuddin dari Haromain Pujon.
4.Bhabinkamtibmas desa sukomulyo Bripka Momon as
5.Kepala desa sukomulyo (Safiul Anwar)
6.Masyarakat dusun Bakir desa sukomulyo sekitar 500 orang

Susunan acara sbb:
1.Pembacaan ayat suci Alquran.
2.Pembacaan sholawat nabi Muhammad Saw.
3.Tausiyah oleh KH Muzzammil Arif dari Madura inti tausiyah.
– Dengan adanya pondok pesantren Nurul Iman di dusun Bakir desa Sukomulyo. maka masyarakat akan di lindungi oleh Allah SWT dari mara bahaya dan di selamatkan dari dunia dan akhirat.

Dalam kegiatan tersebut bhabinkamtibmas tidak lupa menyampaikan pesan pesan Kamtibmas kepada seluruh jamaah.

Bangun Kedisiplinan Anggota Kapolsek Pujon Polres Batu Apel Pagi dan APP

Bangun Kedisiplinan Anggota Kapolsek Pujon Polres Batu Apel Pagi dan APP

Membangun Kedisiplinan dan semangat anggota dalam menjalankan tugas memerlukan motivasi dan pengecekan kehadirannya dalam kedinasan pada hari Sabtu tanggal 03 Maret 2018 pukul 07.30 wib Kapolsek Pujon Akp M.Budhiarto SH mengambil apel pagi di halaman yang di ikuti oleh seluruh anggota.

Kegiatan apel pagi tersebut untuk melakukan pengecekan dan kontrol bagi kehadiran anggota baik yang akan lepas dinas maupun akan dinas yang sebelumnya sudah melaksanakan pergelaran anggota di lapangan untuk melakukan pelaksanaan giat pengamanan poros bagi untuk masyarakat ataupun anak-anak sekolah yang akan berangkat sekolah maupun aktivitas bekerja.

Setelah melaksanakan apel pagi dilanjutkan pelaksanaan APP diruang mako polsek Pujon.

Dalam kegiatan tersebut kapolsek Pujon memberikan penekanan kepada seluruh anggota untuk :
1.Meningkatkan kinerja bagi seluruh anggota.
2.Giatkan patroli pada jam-jam rawan terutama pada malam hari untuk menjaga kamtibmas agar tetap terkendali.
2.Poros pagi harus dilaksanakan sebagai pelayanan di pagi hari.
3.Bhabinkamtibmas harus sering turun ke desanya untuk pendekatan kepada tokoh agama,masyarakat dan pemuda.
4.Sekarang Pilgub 2018 sudah memasuki masa kampanye agar setiap anggota selalu peka terhadap perkembangan dan melaporkan kepada atasan bila menemukan hal-hal yang berdampak negatif bagi perkembangan keamanan dan ketertiban di daerah Pujon.

Kunjungi Wisata Cafe Sawah Kapolsek Pujon Polres Batu Ciptakan Situasi Aman

Kunjungi Wisata Cafe Sawah Kapolsek Pujon Polres Batu Ciptakan Situasi Aman

Kunjungi Wisata Cafe Sawah Kapolsek Pujon Polres Batu Ciptakan Situasi Aman

Keamanan suatu wilayah diperlukan upaya peningkatan patroli dan sambang serta pemantauan daerah yang terus-menerus.

Pada hari jum’at 02 maret 2018 pukul 14.30 Wib s/d pukul 15.30 Wib.Kapolsek Pujon Akp M.Budiarto SH dan anggota melaksanakan giat patroli dan kunjungan ke wisata Cafe sawah di desa Pujon Kidul kecamatan Pujon kabupaten Malang.

Kapolsek pujon berdialogis dengan bapak Sudirman (sekdes) pujon kidul menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas :
1.Agar masyarakat ikut berperan serta dalam harkamtibmas.
2.Peningkatan kewaspadaan terhadap munculnya tindak pidana dilingkungan wisata tersebut.
3.Menjalin kerukunan antar warga khususnya pedagang di daerah wisata.
4.Kemudian apabila terjadi permasalahan di lingkungan tersebut agar di selesaikan dengan musyawarah.
5.Diharapkan agar peran dan partisipasi dari seluruh lapisan masyarakat menciptakan suasana kamtibmas tetap aman dan kondusif dalam pelaksanaan Pilgub Jatim 2018.

Dengan kegiatan patroli dan kunjungan ini diharapkan kamtibmas tetap dalam kondisi aman terkendali.

Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Kunjungi Petani

Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Kunjungi Petani

Door To Door System Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Kunjungi Petani

Dalam rangka harkamtibmas dan menjalin kerukunan antar warga melalui penggalangan potensi peran serta masyarakat

Pada hari Jum’at 02 maret 2018 pukul 10.00 Wib s/d pukul 11.00 Wib.Aipda Mundir selaku bhabinkamtibmas di wilayah desa Madiredo Polsek Pujon.

Melaksanakan kegiatan DDS Sambang dan kunjungan kepada Petani dusun Lebo desa Madiredo Kecamatan Pujon kabupaten Malang.

Kegiatan sambang dan kunjungan merupakan tugas rutin serta bagian dari tugas pokok Bhabinkamtibmas dalam rangka.
1.Meningkatkan partisipasi masyarakat terhadap kamtibmas.
2.Memastikan kondisi wilayah tempat tugas dalam keadaan aman.
3.Menerima dan menyerap informasi berkaitan dengan kamtibmas serta sampaikan solusi permasalahan.
4.Menjalin silaturahmi dan mempererat jalin kemitraan

Dalam giat kunjungan ini Bhabin juga sampaikan pesan kamtibmas :
.Peran tomas dalam harkamtibmas
.Melalui tomas bisa menghimbau pada warga lain nya untuk jaga kerukunan antar warga.
.Bijak dalam bermedsos.
.Sambut Pilgub Jatim 2018 walaupun beda pilihan tetap utamakan kedamaian dan kerukunan.

Kegiatan dalam rangka memberikan rasa aman bagi masyarakat sebagai upaya preemtif Polri mencegah tangkal potensi gangguan kamtibmas
mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif.

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Hadiri Selamatan Desa Wiyurejo Yang Ke 368

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Hadiri Selamatan Desa Wiyurejo Yang Ke 368

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Hadiri Selamatan Desa Wiyurejo Yang Ke 368

Dalam rangka menjalin kemitraan dengan semua potensi masyarakat khususnya tokoh agama menyambut pesta demokrasi Pilgub Jatim tahun 2018 yang aman dan damai pada hari minggu 25 februari 2018 pukul 08.15 Wib s/d pukul. 10.00 Wib.Bripka Wahyu Setiadi selaku bhabinkamtibmas yang mengemban tugas di wilayah desa Wiyurejo Polsek Pujon melaksanakan kegiatan selamatan desa wiyurejo kecamatan pujon yang ke 368 bersama sama dengan masyarakat maupun tokoh agama dusun kalangan desa wiyurejo.

Di sampaikan pesan pesan himbauan kamtibmas kepada tokoh agama partisipasi dalam harkamtibmas menjelang dan menghadapi Pilgub Jatim 2018 melalui peran serta tokoh agama dengan siraman rohani bisa membimbing umat untuk selalu menjaga kerukunan serta kedamaian walaupun berbeda pilihan.

Di sampaikan juga kepada Tokoh Agama penegasan kembali sikap Netralitas Polri dalam pelaksanaan pesta demokrasi Pilgub Jatim tahun 2018 dalam hal ini Polri senantiasa akan melakukan pengawalan serta menjaga jalan nya pelaksanaan pilkada serentak ini dengan baik.

Selain itu juga di sampaikan peran serta tokoh agama bisa membawa kedamaian serta toleransi kerukunan antar umat beragama mengutamkan persatuan dan kesatuan bangsa.

Tolak segala bentuk kekerasan yang bisa memecah belah bangsa dan paham radikalisme tetap berpegang teguh kepada Pancasila serta UUD 1945.

Kegiatan ini dalam rangka bangun partisipasi terhadap kamtibmas peran serta tokoh agama bisa menjalin sinergitas bersama Polri mewujudkan sikon kamtibmas yang aman dan kondusif.

 

BHABINKAMTIBMAS DESA KASEMBON POLSEK KASEMBON POLRES BATU SILATURAHMI TOKOH AGAMA DUSUN BEJIREJO

BHABINKAMTIBMAS DESA KASEMBON POLSEK KASEMBON POLRES BATU SILATURAHMI TOKOH AGAMA DUSUN BEJIREJO

BHABINKAMTIBMAS DESA KASEMBON POLSEK KASEMBON POLRES BATU SILATURAHMI TOKOH AGAMA DUSUN BEJIREJO

Bhabinkamtibmas Ds. kasembon Bripka Lamidi pada hari Selasa 20 Februari 2018 pukul.09.00Wib s/d pukul.10.00 Wib melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi kepada Ibu Nyai SITI ZAINAB Tokoh Agama selaku Penasehat Muslimat se Kec. Kasembon di Dsn. Bejirejo Rt. 19 Re 09 Desa Kasembon Kec.Kasembon Kab. Malang.

Melalui Silaturahmi ini diharapkan peran serta dan partisipasi dari Tokoh Agama bisa kerja sama ( Umaroh dan Ulama )memelihara kamtibmas serta kerukunan antar warga masyarakat dalam menghadapi Pilgub Jatim 2018 walaupun berbeda pilihan namun tetap tercipta suasana yang aman sejuk dan damai.

Di samping itu Bhabinkamtibmas Desa.Kasembon juga menegaskan kembali sikap *Netralitas* Polri dalam pelaksanaan pesta demokrasi Pilgub Jatim tahun 2018 dalam hal ini Polri hanya akan melakukan mengawal serta menjaga jalannya pilkada serentak ini dengan baik.

Kehadiran petugas Polri dalam silahturahmi dan sambang desa ke Tokoh Agama ini merupakan wujud kepedulian dan menumbuhkan rasa kepercayaan masyarakat bersama untuk memelihara serta menjaga kamtibmas.

1 Hari 1 Kawan Bersama Bhabinkamtibmas Sahabat Reaktif Polsek Pujon Polres Batu Peduli Kerukunan Tetangga

1 Hari 1 Kawan Bersama Bhabinkamtibmas Sahabat Reaktif Polsek Pujon Polres Batu Peduli Kerukunan Tetangga

1 Hari 1 Kawan Bersama Bhabinkamtibmas Sahabat Reaktif Polsek Pujon Polres Batu Peduli Kerukunan Tetangga

Dalam rangka membangun kesadaran partisipasi terhadap kamtibmas dan memberikan pelayanan Kepolisian secara pro aktif rasa aman nyaman kepada masyarakat Bripka Wahyu Setiadi selaku Bhabinkamtibmas desa Wiyurejo Polsek Pujon pada hari rabu 21 Februari 2018 pukul 12.00 Wib s/d pukul 13.00 Wib dengan program 1 hari 1 kawan telah melaksanakan kegiatan sambang kepada masyarakat Ibu Marpuah Rt.12 Rw.04 dusun Krajan desa Wiyurejo kecanatan Pujon kabupaten Malang.

Bhabinkamtibmas sampaikan pesan pesan himbauan kamtibmas peningkatan partisipasi warga turut membantu Polri dalam harkamtibmas.

Menghadapi Pilkada serentak pemilihan gubernur jatim tahun 2018 melalui peran serta tokoh masyarakat agar tetap bangun kewaspadaan di lingkungan menjaga kerukunan antar warga serta menjaga kedamaian proses demokrasi selalu mengutamakan musyawarah mufakat.

Kegiatan ini dalam rangka upaya preemtif Polri pencegahan potensi gangguan kamtibmas melalui sambang program 1 hari 1 kawan menjalin kemitraan dengan semua lapisan masyarakat untuk mewujudkan situasi yang aman dan kondusif.

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Sambang Dan Dialogis Dengan Tokoh Agama Desa Pujonlor

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Sambang Dan Dialogis Dengan Tokoh Agama Desa Pujonlor

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Sambang Dan Dialogis Dengan Tokoh Agama Desa Pujonlor

Bhabinkantibmas desa Pujonlor Brigadir Ainul Heri melaksanakan kegiatan sambang dan dialogis ke tokoh agama bapak Yafet (Pendeta dan pengurus GPDI Pujon) di dusun Krajan, desa Pujonlor Kecamatan Pujon Kabupaten Malang. Rabu/21 Februari 2018/10.00 Wib.

Dalam giat tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan kepada toga tentang pentingnya menjaga kerukunan umat beragama di desa Pujonlor kecamatan Pujon kabupaten Malang.

Dan mengenai pemberitaan yang sedang marak terjadi yaitu terkait penyerangan dan penganiayaan terhadap tokoh agama agar tetap waspada dan jaga komunikasi dengan bhabinkamtibmas desa Pujonlor.

Juga menyampaikan untuk tetap menjaga situasi kamtibmas desa Pujonlor aman pada masa kampanye Pilgub Jatim 2018 yang telah berjalan.

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Sambang Tokoh Agama Desa Tawangsari

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Sambang Tokoh Agama Desa Tawangsari

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Sambang Tokoh Agama Desa Tawangsari

Bripka Bagus Pramono, Bhabinkamtibmas desa Tawangsari Polsek Pujon melaksanakan kegiatan sambang ke tokoh agama KH. Muh. Amin di dusun Gerih Rt. 09 Rw. 05 desa Tawangsari Kecamatan Pujon Kabupaten Malang. Senin (19/02/2018) Pukul 12.30 Wib.

Bripka Bagus Pramono Bhabinkamtibmas desa Tawangsari melaksanakan koordinasi dengan tokoh agama tentang adanya aksi massa pada tanggal 21 Februari 2018.

Dalam giat tersebut bhabinkamtibmas menyampaikan untuk mengupayakan agar warga desa Tawangsari tidak ada yg berangkat ke Jakarta pada tanggal 21 Februari 2018.

Selain itu bhabinkamtibmas juga menyampaikan untuk tetap menjaga situasi kamtibmas desa Tawangsari aman pada masa kampanye Pilgub Jatim 2018 yang telah berjalan.

Selama kegiatan tokoh agama juga menyampaikan banyak sekali hal – hal yang perlu diperhatikan oleh bhabinkamtibmas untuk mewujudkan situasi kamtibmas agar tetap terjaga dan kondusif.

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Silaturrahmi ke Tokoh Agama Desa Sukomulyo

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Silaturrahmi ke Tokoh Agama Desa Sukomulyo

Bhabinkamtibmas Polsek Pujon Polres Batu Silaturrahmi ke Tokoh Agama Desa Sukomulyo

Bripka MOMON Adi Susanto, Bhabinkamtibmas desa Sukomulyo Polsek Pujon melaksanakan kegiatan sambang ke tokoh agama KH. Abdul Mujib di dusun Bakir Rt. 08 Rw. 02 desa Sukomulyo Kecamatan Pujon Kabupaten Malang. Senin (19/02/2018) Pukul 10.30 Wib.

Bripka Monon Adi S Bhabinkamtibmas desa Sukomulyo melaksanakan koordinasi dengan Tokoh Agama tentang inventarisir massa yang ada di Sukomulyo terkait aksi pada tanggal 21 Februari 2018.

Dalam giat tersebut bhabinkamtibmas menyampaikan untuk mengupayakan warga desa Sukomulyo tidak ada yang berangkat ke Jakarta pada saat aksi tanggal 21 Februari.

Selain itu bhabinkamtibmas juga menyampaikan agar tetap menjaga situasi Kamtibmas yang aman masa kampanye Pilgub yang telah berjalan.