Polsek Junrejo Polres Batu Lakukan Pengamanan Nonton Bareng Juga Berikan Himbauan Kamtibmas

Polsek Junrejo Polres Batu Lakukan Pengamanan Nonton Bareng Juga Berikan Himbauan Kamtibmas

Polres Batu Polsek Junrejo Mengamankan Nonton  Bareng  G30S-PKI.

Guna mengenang fakta sejarah masa lalu yang kelam maka perlu diadakan nonton bareng film G30S PKI. Pada tgl 6/11/2017 pukul 19.00 wib s’/d selesai bertempat di Pendopo kec junrejo kota Batu.

Dalam kegiatan tersebut  turut hadir antara laim :
1. Ketua DPRD kota batu bpk Cahyp Edi Purnmo.
2. Pabung Kodim 018  Mayor inf  Budi santoso
3. Camat junrejo
4. Kapolsek junrejo.
5. Danramil junrejp.
6. Toga,  tomas dan toda se kec junrejo.
7. Ormas se kec junrejo
8. Seluruh anggota polsek,  koramil dan staf kec junrejo.

Dalam giat tersebut ada sambutan dari Camat junrejo, pabung Kodim 018 dan Ketua DPRD kota batu yang intinya peristiwa kelam tersebut jangan sampai terulang kembali di indonesia.

Selama kegiatan tersebut berjalan aman tertib dan lancar.

Masyarakat Apresiasi Pojok Baca Polsek Junrejo Polres Batu

Masyarakat Apresiasi Pojok Baca Polsek Junrejo Polres Batu

Masyarakat Apresiasi Pojok Baca Polsek Junrejo Polres Batu

Menindaklanjuti petunjuk Kapolres Batu Akbp Budi Hermanto, S.I.K., M.Si agar Satfung dan Polssek Jajaran membuat inovasi taman pojok baca untuk meningkatkan kualitas pengetahuan anggota dan dapat menjadi tempat yang nyaman bagi tamu Polsek maupun Satfung, Kapolsek Junrejo beberapa minggu yang lalu membuat taman baca bertempat di ruang tunggu yanmas Polsek Junrejo.

Para tamu yang mengurus surat kehilangan dapat membaca buku pustaka pojok baca sangat senang dan mengapresiasi taman pojok baca yang telah dibuat oleh Polsek Junrejo (07/11), karena menurut mereka dapat sebagai sarana menambah wawasan. Dan juga bagi anggota yang waktunya luang juga bisa baca buku tentang pertanian maupun pengetahuan umum yang bermanfaat untuk menjadi penunjang atau landasan dasar dalam melaksanakan tugas.

Kanit Intel Polsek Junrejo Polres Batu Pantau Dalam Pelaksanaan Test Tulis Calon Anggota PPS se-Kec Junrejo

Kanit Intel Polsek Junrejo Polres Batu Pantau Dalam Pelaksanaan Test Tulis Calon Anggota PPS se-Kec Junrejo

Kanit Intel Polsek Junrejo Polres Batu Pantau Dalam Pelaksanaan Test Tulis Calon Anggota PPS se-Kec Junrejo

Kanit Intel Polsek Junrejo Polres Batu Pantau Dalam Pelaksanaan Test Tulis Calon Anggota PPS se-Kec Junrejo.

Pada tgl 31/10/2017 pukul 14.00 s/d 16.00wib Kanit intel polsek junrejo Aiptu Arsito bersama anggota pantau test tulis calon anggota PPS se-kec junrejo.

Kegiatan tersebut dilaksana kan di SDN 2 junrejo jl. Raya  junrejo no 06 junrejo dalam rangka seleksi anggota PPS  yang diselenggarakan oleh KPUD kota Batu diikuti sebanyak 104 orang.

Hadir dalam giat tetsebut antara lain :
1. Yogi Alfarabi (komisi panwaslih kota Batu).
2. Mardiono SHI ( komisionir KPUD bidang  hukum).
3. Saifudin zuhri SH ( komisioner KPUD bidang sosialosasi dan pengembang)
4. Kanit intel polsek junrejo.
5. Sekretaris KPUD kota batu dan anggota.
6. Staf Panwaslih kota Batu

Hasil seleksi tersebut akan diumumkan pada tgl 2 nopember 2017di web KPUD maupun di kantor KPUD kota batu.

Selama kegiatan berlangsung berjalan aman dan tertib.

Polsek Junrejo Polres Batu Laksanakan Patroli Guna Tingkatkan Rasa Aman

Polsek Junrejo Polres Batu Laksanakan Patroli Guna Tingkatkan Rasa Aman

Berikan Rasa Aman, Anggota Polsek Junrejo Polres Batu Laksanakan Giat Patroli Wisata

Sebagai upaya memberikan rasa aman kepada masyarakat maupun pengunjung wisata, Anggota Polsek Junrejo Brigadir Jeri Subandrio bersama Brigadir Ibnu Mubarok melaksanakan giat sambang dan patroli wisata Predator Fun Park. Minggu (5/11/2017)

Selain melaksanakan Patroli Brigadir Jeri. S dan Brigadir Ibnu M juga memberikan himbauan Kamtibmas kepada pengunjung wisata agar selalu memperhatikan keselamatan dan keamanan diri.

Petugas juga melaksanakan kordinasi dengan Kepala Humas Predator Fun park Bapak Rendiantok serta Karyawan maupun satpam untuk tetap tingkatkan kewaspadaan tentang keamanan kendaraan, karena kriminalitas dihari Libur meningkat.

Dan petugas mengingatkan agar pihak wisata selalu memperhatikan keselamatan pengunjung, karena sangat rawan untuk hewan buas yang berada disitu supaya tidak menimbulkan korban serta mengingatkan kepada pengunjung agar tidak meninggalkan barang bawaan.

Dalam kegiatan tersebut para pengunjung predator fun park, humas dan seluruh karyawan sangat senang dan menyambut baik kehadiran petugas Kepolisian, karena demi keamanan dan kenyamanan bersama.

Giat Santunan Pada Anak Yatim Dilakukan Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu

Giat Santunan Pada Anak Yatim Dilakukan Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu

Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Bersama 3 Pilar Adakan Pengajian Dan Santunan Anak Yatim

Sebagai bentuk sinergitas bersama 3 Pilar, Bhabinkamtibmas ds junrejo Aipda Bambang HS bersama 3 pilar adakan pengajian dan santunan anak yatim di kantor balai desa Junrejp kec Junrejo kota batu. Kegiatan tersebut diisi ceramah agama oleh KH Anas Fauzi dari kota Malang. (5/11/2017)

Dalam ceramahnya ustad KH Anas Fauzi mengatakan perlu adanya berbagi suka khususnya pada anak yatim piatu dan memang sebagian rejeki kita itu milik orang lain kata ustad. Selama kegiatan berlangsung berjalan aman dan tertib.

Guna Pelebaran Jalan Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Bantu Pengamanan Pemotongan Pohon

Guna Pelebaran Jalan Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Bantu Pengamanan Pemotongan Pohon

Kanit Sabhara Polsek Junrejo Polres Batu Pengamanan Penebangan Pohon  Guna Pelebaran Jalan

Kanit sabhara polsek junrejo Aiptu Abdul Aziz beserta 3 anggota melaksanakan pengamanan penebangan pohon di jl Ir Soekarno beji junrejo kota Batu. Penebangan pohon tersebut dimaksudkan untuk pelebaran jalam Ir soekarno guna antisi pasi kepadatan arus lalin setelah dibukanya tempat rekreasi jatim park 3 di Batu. Minggu,5/11/2017.

Dikarenakan rawan macet maupun padat arus maka kanit sabhara polsek junrejo berinisiatif untuk penjagaan dan pengaturan arus lalin.Disamping pengaturan dan penjagaan lalin kanit sabhara juga ikut menggergaji kayu bersama dinas pekerjaan umum maupun masyarakat.

Tanggapan masyarakat terhadap polri yang melaksanakan pengamanan maupun ikut kerja bhakti tetsebut dinilai Ssangat positif.

Jalin Sinergitas Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Selalu Ditengah Masyarakat

Jalin Sinergitas Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Selalu Ditengah Masyarakat

Jalin Sinergitas Dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Selalu Ditengah Masyarakat

Bhabinkamtibmas desa Pendem Brigadir Ibnu Mubarok melaksanakan giat silaturahmi sekaligus menghadiri acara Sosialisasi Pembahasan Pembangunan Plengsengan Jalan Usaha Tani sejauh -+ 500 meter, yang sumber anggarannya di ambil dari Dana Desa tahun 2017. Acara bertempat di Lumbung pertanian dusun Caru desa Pendem kec. Junrejo Kota Batu. Sabtu/04-11-2017.

Hadir dalam kegiatan tsb :
1. Kades pendem
2. Ketua TPK dan anggota desa Pendem
3. Ketua pok tani subur makmur dusun Caru desa pendem
4. BPD desa pendem
5. Bhabinkamtibmas ds pendem.
6. Babinsa ds pendem.
7. Anggota pok tani hadir -+ 26 orang

Menindak lanjuti MoU antara Kemendes PDTT, Kemendagri dan Kapolri yang di laksanakan di Mabes Polri pada tanggal 20 Oktober 2017, terkait Pencegahan, pengawasan dan permasalahan dana desa ( DD) dan anggaran dana desa ( ADD ) serta kegiatan yang telah di laksanakan bhabinkamtibmas dalam rangka memberikan pembinaan, penerangan dan pengawasan penggunaan dana desa agar tidak terjadi penyelewengan. Selain itu kegiatan ini merupakan upaya bhabinkamtibmas untuk menjalin kedekatan dengan warga dan sebagai wujud hadirnya Polri di tengah-tengah masyarakat dalam memberikan rasa aman nyaman mewujudkan situasi kamtibmas yang aman kondusif.

Harapan dari kepala desa Pendem, ketua Tim Pelaksana Kerja ( TPK ) setelah pembangunan ini selesai dapat memberikan nilai tambah/nilai jual bagi masyarakat sekitar proyek khususnya anggota Pok tani subur makmur dalam segala aspek antara lain memudahkan dalam membawa hasil pertanian karena jalannya sudah di perlebar. Ke depan menjadikan wahana wisata pertanian karena akses jalan yang sudah dapat di jangkau oleh ranmor R4.

Dalam acara tersebut juga di adakan tanya jawab mengenai proyek tersebut sehingga bila mana ada yang belum mengerti atau tidak setuju akan adanya proyek tersebut terutama kepada anggota Pok tani subur makmur yang otomatis sebagian tanah miliknya terdampak kena kepras/terpakai dlm proyek plengsengan jalan usaha tani tersebut dapat sekaligus di pecahkan jalan keluarnya.

Pemberian pemahaman akan sisi positif dan azas manfaatnya yang di sampaikan kepala desa, ketua TPK, ketua Pok tani akhirnya semua yang hadir dalam sosialisasi tersebut menyetujui dan mendukung dalam pengerjaan proyek plengsengan jalan usaha tani. Selama kegiatan berlangsung, situasi berjalan dengan aman, kondusif dan penuh kekeluargaan

Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Go To School Binluh Bahaya Penyalah Gunaan Narkoba

Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Go To School Binluh Bahaya Penyalah Gunaan Narkoba

Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Junrejo Polres Batu Go To School Binluh Bahaya Penyalah Gunaan Narkoba

Dalam menindak lanjuti perintah Kapolsek Junrejo AKP Hartana untuk seluruh Bhabinkamtibmas menyentuh seluruh lapisan Masyarakat, (20/10) Bhabinkamtibmas Desa Pendem, Brigadir Ibnu Mubarok melaksanakan giat sambang dan himbauan kepada Siswa SDN Pendem 2 serta koordinasi memberikan himbaun kepada Guru pengajar, Siswa dan penjual makanan Di sekitaran Sekolah, himbauan yang disampaikan antara lain :

1. Untuk penjual makanan Hindari menjual jajanan yang terindikasi mengandung Narkoba.
2. Guru Pengajar agar ikut membantu mengawasi siswa dalam membeli makanan di sekitaran Sekolah.
3 Apabila ada yang terindikasi mengadung Narkoba segera laporkan kepada Bhabinkamtibmas atau Kantor Polisi terdekat.
4. Himbauan kepada Siswa siswi jangan terpengaruh Media sosial yang mengandung hal – hal Negatif.
5. Apabila dilikungan sekolah maupun rumah ada yang memaksa Anak – anak merokok atau minum2an keras agar melaporkan ke Guru, Orang tua atau Petugas Polri.
6. Siswa siswi agar selalu tertib dan mematuhi peraturan disekolah maupun di luar sekolah

Dalam kesempatan tersebut petugas Bhabinkamtibmas Desa Pendem Brigadir Ibnu Mubarok SH. juga memberikan dukungan kepada anak sekolah ” apabila ingin meraih cita – cita yang tinggi rajin belajar dan taati semua aturan yang berlaku disekolah”,Pesannya.

Guru, Siswa dan Masyarakat sekitar menyambut baik kegiatan tersebut dan sangat antusias, dan menginginkan agar Petugas Polri lebih aktif menyambangi sekolah – sekolah karena bisa memberikan motivasi bagi siswa siswi lebih aktif dalam belajar mengajar dan terhindar dari hal – hal Negatif yang banyak mempengaruhi Anak – anak sekarang dari Media sosial, Tv dan internet, Kegiatan tersebut merupakan, DDS, Sosialisasi dan himbauan Kamtibmas Selama kegiatan berjalan aman dan kondusif.

Berikan Rasa Aman, Polsek Junrejo Polres Batu Giatkan Poros Pagi

Berikan Rasa Aman, Polsek Junrejo Polres Batu Giatkan Poros Pagi

Berikan Rasa Aman, Polsek Junrejo Polres Batu Giatkan Poros Pagi

Untuk memberikan rasa aman dan kelancaran arus lalu lintas di pagi hari, Kapolsek Junrejo Akp M. Hartana, S.H. memerintahkan anggotanya untuk tepat waktu dalam melaksanakan pengaturan arus lalu lintas dan membantu penyeberangan anak-anak sekolah maupun orang tua yang sedang mengantarkan anak – anaknya untuk berangkat ke Sekolah.

Menindaklanjuti perintah dari Kapolsek Bumiaji, anggota serentak sebar lebar melaksanakan giat poros pagi di beberapa Sekolah dan simpul jalan yang rawan laka maupun macet. Jum’at/03-11-2017/06.30 Wib.

Kegiatan Poros Pagi tersebut harus dilaksanakan oleh seluruh anggota Operasional karena banyaknya aktivitas masyarakat di pagi hari, ada yang berangkat untuk bekerja maupun mengantar anak-anaknya menuju ke sekolah sehingga dapat menyebabkan arus lalulintas menjadi ramai. Terkadang petugas dilapangan juga melaksanakan teguran simpatik kepada pelanggar lalu lintas yang berpotensi laka lantas.

“Untuk itu saya ingin anggota saya agar tepat waktu dalam melaksanakan Poros Pagi dan hadir di tengah-tengah masyarakat demi membantu kelancaran arus lalu lintas maupun memberikan rasa aman kepada semua pengguna jalan” tambah Kapolsek Junrejo.

Kegiatan Poros Pagi merupakan atensi dari Bapak Kapolres Batu AKBP Budi. Hermanto, S.I.K, M.Si  kepada seluruh anggotanya agar selalu siap dan tepat waktu dalam membantu pengaturan arus lalu lintas dan penyeberangan adik -adik Sekolah saat jam berangkat maupun pulang Sekolah khususnya dan pengguna jalan pada umumnya.

Polres Batu Melakukan Pengamanan Seminar Sesi Kedua Dengan Tema ” Indonesia Darurat Narkoba “

Seminar Nasional sesi kedua dengan tema ” Indonesia Darurat Narkoba “.

Bertempat di Auditorium Beth Sean Sekolah Alkitab Batu ( SAB ) Jalan Ir. Soekarno No. 7- 9 Desa Beji Kecamatan Junrejo telah dilaksanakan kegiatan Seminar Nasional sesi kedua dalam rangka Reuni Akbar Ke XII IKA ( Ikatan Keluarga Alumni Institute Injil Indonesia ) 1- 3 tahun 2017 yang diikuti sekitar 600 orang. Kamis tanggal 2 Nopember 2017 dimulai pada pukul 13.30 s/ d 16.10 wib.

Adapun rangkaian kegiatan sbb :Hadir dalam giat tersebut antara lain :
– Komjen Polisi Drs. Budi Waseso ( Ka BNN Republik Indonesia ).
– Kapolres Batu Akbp. Budi Hermanto, S.I.K, M.Si.
– Akbp. Heru Cahyo Wibowo.
– Akbp Bambang Sumantri ( Ka BNK Kota Malang ).
– Letkol Laut Agus Musrichin ( Ka BNK Kab. Malang ).
– Kompol Edi Hari ( Kasie P2M BNK Kota Batu ).
– Ketua DPRD Kota Batu Cahyo Edi Purnomo.
– Staf BNK Kota Batu, Kota Malang dan Kab. Malang.
– Ketua Gereja Se Malang Raya.
– Siswa – siswa SMA Negeri 2 dan SAB Kota Batu.
– Siswa – siswi SMA dan SMP Emanuel Batu.
– Berbagai elemen masyarakat ( Pemuda Gerindra, Karang Taruna,
Orari, Senkom, Kamling Udara, RAPI Fokus, Komunitas Mobil Zebra, Rombeng On line Kota Batu, Tiga Pilar Kec. Bumiaji, LDII, Muslimat, Fatayah, Bela Negara, Baskomas, FKPPI ).

1. Pukul 13.20 wib Komjen Pol Drs. Budi Waseso tiba dilokasi giat diterima Forkominda Kota Batu dan panitia Seminar Nasional selanjutnya memasuki Aula Beth Sean Sekolah Alkitab Batu.
2. Pukul 13.30 wib pembukaan acara seminar sesi kedua diawali dengan Doa dipimpin Pdt. Purwanto.
– Menyanyikan lagu Satu Nusa Satu Bangsa.
3. Pukul 13.45 wib pembukaan acara seminar sesi 2 dibuka oleh bpk Joni dilanjutkan pengenelan profil Komjen Pol Drs. Budi Waseso.

4.Penyampaian seminar oleh Komjen Pol Drs. Budi Waseso dengan tema ” Indonesia Bahaya Narkoba “.
– Bahwa permasalahan Narkoba di Indonesia sudah sangat serius tapi kita menyikapinya masih biasa saja, perlu disinergikan dengan semangat yang sama untuk melakukan perang melawan Narkoba.
– Peringatan darurat Narkoba sudah dimulai pada tahun 1971 dan sampai sekarang peredaran, pemakainya semakin besar, kita semua harus serius menangani bahaya Narkoba karena ini menyangkut masalah bangsa dan negara kedepan.
– Kita harus belajar dari sejarah tentang bahaya narkoba seperti di negara Cina adanya perang Candu, generasi muda dan masyarakat Cina menjadi lemah akibat Candu yang di masukkan oleh negara Inggris.
– Di Indonesia tidak ada satupun Kota/Kabupaten, Kecamatan sampai Desa tidak ada yang bebas dari Narkoba dan juga berbagai macam profesi sudah banyak yang melakukan penyalahgunaan narkoba.
– Kita terbuai dan terlena terhadap kehidupan sehari – hari dan tidak waspada terhadap adanya ancaman narkoba.
– Adanya jaringan narkoba Internasional dari beberapa negara dengan berbagai macam Narkoba sekitar 800 jenis baru, dikirim ke Indonesia dan hal ini merupakan masalah yang sangat serius.
– Pangsa pasar atas permintaan Narkoba harus ditekan semaksimal mungkin untuk menghindari suplay dengan upaya pencegahan dan edukasi kepada para generasi muda terutama pelajar di sekolah.
– Pola pendekatan berbasis Agama dalam upaya pencegahan terhadap narkoba.
5. Pukul 15.10 wib sesi tanya jawab :
– Bagaimana dari tahun ke tahun peredaran dan pelaku penyalahgunaan narkoba semakin meningkat.
– Jawaban bahwa pencegahan peredaran narkoba tidak hanya menjadi tugas BNN dan aparat pemerintah saja tetapi tugas kita bersama untuk bersama – sama dalam mencegah penyalahgunaan narkoba dan kita harus optimis bahwa kita mampu mencegah bahaya narkoba.
– Closing statemen ” Belajar Dari Sejarah ” Hancurnya Generasi Karena Narkoba Lakukan Perbaikan Segera , Bersama Perangi Narkoba.

6.Pukul 16.15 wib seluruh rangkaian acara seminar Nasional telah selesai dilaksanakan, selama kegiatan situasi dalam keadaan aman.