Dengan Inovasi Baru Curhat Pak Babin Anggota Polres Batu Lebih Dekat Dengan Masyarakat

Dengan Inovasi Baru Curhat Pak Babin Anggota Polres Batu Lebih Dekat Dengan Masyarakat

Dengan Inovasi Baru Curhat Pak Babin Anggota Polres Batu Lebih Dekat Dengan Masyarakat

Polresbatu.id – Kapolsek Batu Akp Arinto, S.H. tiada henti melaksanakan inovasi untuk berempati kepada warganya, Dengan inovasi Curhat Pak Bhabin Polsek Batu lebih dekat dengan masyarakat dan lebih cepat menerima informasi dari warganya.

pada hari ini Kamis 04 Mei 2017 pukul 09.00 Wib Bhabinkamtibmas Kel Temas Brigadir Anton Isfianto bersama Bripka Agung Widodo dan Bripka Andi Prima telah menindaklanjuti Curhat dari Bpk Mursalim yang bertempat tinggal di Rt. 07 Rw.08 Kel Temas Kec Batu.

Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan door to door kerumah warga untuk silahturahmi, kesempatan kali ini singgah ke rumah Bpk Mursalim dan melihat beliau dalam keadaan sakit sudah 4 tahun hanya bisa berbaring diatas tempat tidur dan tidak bisa bekerja dikarenakan sakit stroke sehingga tidak bisa mencari nafkah istri dan keluarganya.

Dengan mengetahui keluhan dari warga masyarakat tersebut Polsek Batu mewujudkannya dengan membantu Bpk Mursalim berupa kursi roda yang merupakan bentuk ” Empati ” Babhinkantibmas Polsek Batu kepada warganya. Pihak keluarga dan Bpk Mursalim sangat senang dengan bantuan dari Polsek Batu dan mendo’akan semoga seluruh anggota Polri tambah sukses dan jaya selalu.

Sat Lantas Memberikan Himbauan Kepada Pelajar Jangan Sampai Ada Tawuran

Sat Lantas Memberikan Himbauan Kepada Pelajar Jangan Sampai Ada Tawuran

 

Polres Batu,id – Anggota Sat Lantas Polres Batu yang melaksanakan patroli di Jalan Semeru mendapati kerumunan pelajar SMA di Kota Batu sedang bergerombol yang kedapatan akan mengadakan konvoi di jalan raya sekitaran Kota Batu.

Hal ini menyebabkab anggota Sat Lantas tidak bisa tinggal diam, anggota yang saat itu melaksanakan patroli langsung memberikan himbauan kepada siswa – siswi Sekolah Menengah Atas tersebut agar tertib di jalan dan tidak adakan konvoi yang dapat timbulkan dampak bagi masyarakat sekitar.

Bripka Catur Iman Pamungkas, salah satu anggota turjawali Sat Lantas Polres Batu menghimbau kepada mereka untuk merayakan kelulusan dengan hal sewajarnya dan jangan melakukan kegiatan yang menimbulkan hal-hal tidak diinginkan sehingga membuat kerugian untuk para pelajar itu sendiri.

Bhabin Polsek Batu Memberikan Himbauan Kepada Sopir Truk Pasir Di Pasar Batu

Bhabin Polsek Batu Memberikan Himbauan Kepada Sopir Truk Pasir Di Pasar Batu


P‌olres Batu. id,Untuk meningkatkan giat program kapolri ” Promoter ” dan Program Kapolda Jatim “Patuh”
‌Anggota Bhabin Polsek Batu mendatangi para sopir truk Pasir di pasar memberikan himbauan untuk menumbuhkan kesadaran dan partisipasi masyarakat terhadap Kamtibmas dikalangan paguyuban Truk Pasir Pasar Batu Kel. Temas pada hari Jum’at (05/05/2017) pukul.10.30 Wib s/d 11.00 Wib. Tempat di area Ruko Pasar Besar Batu wilayah Rw 08 Kel. Temas Kec./Kota Batu Pengelola area ruko Bpk. Raden dan sekira 10 orang ‌sopir truk oleh Bhabinkamtibmas Kel. Temas Polsek Batu Kota Brigadir Anton Isfianto.

‌Melaksanakan kegiatan Binluh tentang POKDARKAMTIBMAS ‌menyampaikan himbauan pesan pesan kamtibmas.
‌Juga di sampaikan pesan himbauan kamtibmas oleh Bhabinkamtibmas tentang :
‌1. Pentingnya peran paguyuban Truk Pasir dalam pelopor kamtibmas dan sadar hukum terutama peraturan rambu rambu lalu lintas serta kelengkapan surat surat dalam berkendara.
‌2.Meningkatkan silaturahmi dan kerukunan antar anggota paguyuban Truk Pasir agar tercipta suasana yg aman nyaman dan kondusif.
‌3. Agar semua anggota Paguyuban selalu cek dan ricek serta service kelayakan kendaraan/truk dikarenakan membawa beban pasir yg berat.
4. Peningkatan kewaspadaan dan kepekaan diri guna mengantisipasi tindak kejahatan 3C dan lainnya.

‌Kegiatan Binluh himbauan kamtibmas merupakan langkah serta upaya Polri melalui peran serta Bhabinkamtibmas menjalin kedekatan dan meningkatkan kerjasama dgn paguyuban truk pasir guna menyerap aspirasi dan informasi berkaitan dengan kamtibmas mewujudkan situasi yg aman dan kondusif.

Anggota Polsek Batu Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat

Anggota Polsek Batu Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat

Anggota Polsek Batu Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat

Polresbatu.id – Polsek Batu  melaksanakan perintah Kapolres Batu utk mengaplikasikan Program Kapolri PROMOTER dan Kapolda Jatim PATUH  dalam bentuk giat melayani, melindungi dan mengayomi masyarakat di Silahkan hukum  Polsek Batu Polres Batu dengan melaksanakan pelayanan prima Kepolisian dengan mengedepankan 3S Senyum Sapa Salam.

Salain melaksanakan patroli di ATM. Perbankan, Pertokoan, tempat2 wisata, tempat2 parkir dan serta daerah2 rawan yang lain utk antisipasi premanisme dan 3C lainnya. Polsek Batu memberi pelayanan masyarakat dengan humanis tentang bantuan Kepolisian, Laporan Polisi atau kehilangan surat2 berharga seperti kehilangan SIM, ATM, KTP, KK, Akte kelahiran dan surat 2 penting lainya.

Bhabinkamtibmas Polsek Batu Memberikan Himbauan Kepada Anak-Anak Sekolah Yang Ada Di Bangunan Kosong

Bhabinkamtibmas Polsek Batu Memberikan Himbauan Kepada Anak-Anak Sekolah Yang Ada Di Bangunan Kosong

Bhabinkamtibmas Polsek Batu Memberikan Himbauan Kepada Anak-Anak Sekolah Yang Ada Di Bangunan Kosong

Polresbatu.id –  Sesuai Perintah Kapolres batu  AKBP leonardus simamarta S.Sos sik MH Bhabinkamtibmas harus selalu  memberikan himbauan dan bimbingan kepada masyarakat di wilayah binaannya, oleh karena itu babin Polsek Batu Bripka Ivan Hariono, Brigadir Ari Yudianto dan Brigadir Hendra Agus.s. memberikan bimbingan kepada anak sekolah yang masih memakai seragam sekolah di tempat Gedung Kosong,Rabu Tanggal 03 Mei 2017 pukul 12.30 Wib s/d 12.55 Wib.

3 personil melaksanakan giat Patroli di Kawasan Perumahan Panderman hill,menjumpai Siswa- Siswi SMK Islam Batu yang bernama Shinta dkk berada di bangunan kosong Panderman hill, masih menggunakan pakaian seragam Sekolah  berada di tempat yang tidak semestinya, dan di khawatirkan terjadi sesuatu hal yang tidak diingikan, atau mengundang timbulnya tindak kejahatan maka dilakukan, dipanggil dan dilakukan pembinaan agar segera meninggalkan tempat serta pulang kerumah masing-masing

Dan juga diharapkan  kepada anak-anak yang masih pelajar  apabila mengendarai sepeda motor agar melengkapi Identitas diri,serta membawa Sim, Stnk, Kartu Pelajar ataupun KTP,saat bepergian dan tidak melakukan hal hal yang negatif di luar jam Sekolah maupun di Sekolah.
selanjutnya di persilahkan untuk meninggalkan tempat,dan para pelajar mengucapkan banyak terimakasih dan tidak akan melakukan lagi.

Bentuk Kepedulian Terhadap Masyarakat, Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Batu Jenguk Warga Yang Sakit

Bentuk Kepedulian Terhadap Masyarakat, Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Batu Jenguk Warga Yang Sakit

Bentuk Kepedulian Terhadap Masyarakat, Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Batu Jenguk Warga Yang Sakit

Polresbatu.id – Pada hari Rabu tanggal 03 Mei 2017 sekira pkl.10.00 wib, Bhabinkamtibmas Kelurahan Temas menjenguk Bpk. Mursalim dengan alamat di RT. 07 RW. 07 Kelurahan Temas yang sudah sakit selama 4 tahun terkena stroke dan tidak bisa berjalan.

Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Kelurahan Temas Brigadir Anton Isfiyanto mendo’akan Bpk. Mursalim agar lekas sembuh serta  memberikan motifasi agar Bpk. Mursalim tetap semangat jangan pernah menyerah karena masih banyak yang peduli, semua ini hanyalah ujian dari Allah SWT. Dan cobaan ini mudah”an menjadi penggugur dosa Bpk. Nursalim

Bentuk Kepedulian Anggota Polsek Batu Kepada Warganya, Mengantar Anak Anak TK Yang Belum Di Jemput Ke Rumahnya

Bentuk Kepedulian Anggota Polsek Batu Kepada Warganya, Mengantar Anak Anak TK Yang Belum Di Jemput Ke Rumahnya

Bentuk Kepedulian Anggota Polsek Batu Kepada Warganya, Mengantar Anak Anak TK Yang Belum Di Jemput Ke Rumahnya
Polresbatu.id – pada hari Rabu 03 Mei 2017 pkl 09.30 Wib Bhabinkamtibmas desa Sumberejo Bripka Ivan Hariyono beserta Kanit Binmas Bripka  Prima melaksanakan giat mengantar anak-anak TK Nusa Indah 2 Sumberejo kerumah masing-masing yang dikarenakam belum dijemput oleh orang tuanya. Kegiatan tersebut merupakan wujud dari kepedulian Bhabinkamtibmas terhadap warganya serta bentuk dari pengaplikasian program Kapolri “Promoter” dan Program Kapolda “Patuh”.

Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas juga memberikan himbauan kepada para guru dan orang tua siswa tentang Kamtibmas, jangan membiarkan anak menunggu terlalu lama untuk dijemput, serta memberikan nasihat kepada para siswa supaya menolak ajakan orang asing yang tidak dikenalnya.

Dari Pihak sekolah dan orang tua siswa banyak mengucapkan terima kasih atas kegiatan tersebut.

Anggota Provos Polsek Batu Cek Kelengapan Data Diri Anggota Polsonil

Anggota Provos Polsek Batu Cek Kelengapan Data Diri Anggota Polsonil

Anggota Provos Polsek Batu Cek Kelengapan Data Diri Anggota Polsonil

Polresbatu.id – Demi terciptanya kedisiplinan pada masing-masing anggota Polsek Kota Batu Rabu, 03 Mei 2017 setelah apel pagi laksanakan penegakan disiplin yang dipimpin oleh Kanit Provost Polsek Batu melalui pengecekan rutin data diri anggota yang meliputi dari kelengkapan Kartu tanda anggota, SIM A maupun SIM C, KTP dan surat-surat kendaraan R2 ataupun R4 .

Dari salah satu anggota ada yang kurang melengkapi data kelengkapan diri maka dari satuan fungsi Provost mendata dan memberikan tindakan fisik berupa push up dan peringatan agar segera melengkapi data diri atau memperbaruinya.
Kegiatan pengecekan rutin ini dimaksudkan agar sebelum adanya tindakan keluar kepada para pelanggar maka dari pihak kepolisian sendiri melakukan pengecekan kelengkapan diri dari internal dahulu agar timbulnya signifikan didalam pelaksanakan tugas kepolisian sehari-hari.

Kegiatan ini langsung dibawah pengawasan Kapolsek Kota Batu AKP Arinto priyo sularso,S.H. dan selama kegiatan berjalan tertib.

Memperingati Hari Pendidikan Nasional Anggota Polsek Batu Jadi Guru Sehari

Memperingati Hari Pendidikan Nasional Anggota Polsek Batu Jadi Guru Sehari

Memperingati Hari Pendidikan Nasional Anggota Polsek Batu Jadi Guru Sehari

Polresbatu.id  –  Pada hari selasa 02 Mei 2017 pkl 09.00 wib Bhabinkamtibmas desa Pesanggrahan Bripka  Eko hariyanto melaksanakan giat menjadi Guru sehari di Mi darul ulum  di jl lahor desa pesanggrahan .

Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas memberikan materi PPKN dan sejarah bangsa untuk menanamkan rasa cinta tanah air sejak dini kepada adik adik MI Darul ulum dan tak lupa pula memberikan himbauan  agar adik adik  untuk tidak jajan sembarangan dan menjaga kesehantan adik adik siswa siswi MI Darul Ulum
mengingatkan bahwa perubahan cuaca dan musim cukup cepat, bayak penyakit batuk pilek demam yang sewaktu-waktu bisa menyerang siapa saja,dan menjaga kesehatan sangat diperlukan. kegiatan diakhiri dengan memberikan buku tulis dan alat tulis pensil .

Selama kegiatan berlangsung hingga selesai berjalan lancar dan Ibu Guru menyampaikan bayak trimakasih atas kunjungannya

Kapolsek Batu Hadiri Kegiatan Selamatan Desa

Kapolsek Batu Hadiri Kegiatan Selamatan Desa

Kapolsek Batu Hadiri Kegiatan Selamatan Desa

Polresbatu.id – Dalam rangka  selamatan desa kelurahan Ngaglik Kapolsek Batu AKP Arinto sularso SH menghadiri kegiatan selamatan desa atau bersih Desa Kelurahan Ngaglik bersama dengan pimpinan camat komandan koramil dan perangkat desa yang lain di Pendopo Agung Kelurahan Ngaglik. Minggu, 30 April 2017.

Dalam acara tersebut panitia ( H.Ahmad berlin) mengatakan bahwa acara tersebut sebagai rasa bersyukur pada Allah subhanahu wa ta’ala yang mana warga masyarakat Kelurahan Ngaglik memberikan suguhan rasa syukur nya kepada Tuhan Yang Maha Esa. Toto Tentrem loh jinawi sebagai masyarakat yang tertata aman dan Sentosa tanah yang subur dan makmur dan masyarakat semoga dijauhkan dari segala marabahaya dan mudah-mudahan diberikan Rahmat dan hidayah dari Allah subhanahu wa ta’ala.

Ustadzah  Tan Mei wa  memberikan tausiyah  kepada kaum muslimin dan muslimat para jamaah baik putra dan putri, sesepuh dan pinisepuh warga Kelurahan Ngaglik, dalam sambutannya menerangkan.. Assalamualaikum wabarakatuh, mengatakan meningkatkan keimanan pada Allah Subhanahu Wa Ta’ala yang terpenting melahirkan iman dan taqwa syarat mutlaknya iman dan taqwa seorang muslim.

Bersyukur dengan tindakan nyata dengan perbuatan nyata sebagai wujud terima kasih kepada Allah Subhanahu Wa Ta’ala, yang diberikan nikmat Allah yang tidak terhitung nilainya, Allah memberikan kenikmatan dan tidak salah penghitungannya terus bertambah dan bertambah, maka kita sebagai hamba Nya harus dengan ikhlas memberikan sodaqoh atau infak zakat kepada orang-orang yang membutuhkan dengan iklas.

Amal ibadah sebagai kaum muslimin  dilihat Allah dari ibadahnya maka dari itu  setelah dari sini mari kita tingkatkan ibadah kita terutama sholat jangan mengatakan kamu seorang Islam, kalau kamu tidak sholat, selama nyawa kita masih di badan kita wajib untuk melakukan sholat  tidak bisa sholat dengan berdiri kita melaksanakan dengan duduk, tidak bisa duduk kita melaksanakan dengan berbaring,  tidak bisa berbaring kita melaksanakan berkedip,  kalau tidak bisa semuanya maka kita sholatkan.

Kami mempunyai teman mengatakan dulu saat krisis moneter teman saya mengatakan Mengapa Indonesia terkena krisis saat tahun 1998 kata teman saya. karena orang-orang Indonesia kekurangan orang-orang intelektual.. tapi saya mengatakan gak apa-apa  tapi negara kita tetap berdiri karena orang orangnya kuat akhlak dan imannya dan kebersamaannya dan selalu memperjuangkan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan undang-undang dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia, NKRI harga mati.