Bhabinkamtibmas Polsek Batu Polres Batu kelurahan Temas membantu  perbaikan jalan yang rusak

Bhabinkamtibmas Polsek Batu Polres Batu kelurahan Temas membantu perbaikan jalan yang rusak

 

Polres batu.id-Pada hari selasa tanggal 09 mei 2017 pukul 10.00 wib.Bhabinkamtibmas Temas Brigadir Anton Isfianto bersama sama warga jl Patimura RT 07 RW 07 Melaksanakan kerjabakti membenahi jalan kampung yang rusak kena hujan  .

Dalam kegiatan tersebut Brigadir Anton tak segan-segan mengangkat paving bahu membahu dengan warga sesuai program bpk Kapolri “promoter “dan bpk Kapolda “patuh” untuk lebih dekat dengan masyarakat  tak lupa  Brigadir Anton Isfianto juga menyempatkan memberikan pesan pesan kamtibmas

Selama kegiatan berjalan dengan lancar warga juga mengucapkan bayak terimakasih atas bantuannya ya .

Anggota Polres Batu Kerja Bhakti Bersama Warga

Anggota Polres Batu Kerja Bhakti Bersama Warga

Anggota Polres Batu Kerja Bhakti Bersama Warga

Pada hari selasa tanggal 09 Mei 2017 pukul 10.00 Wib Anggota Polres Batu Brigadir Anton Isfianto selaku Bhabinkamtibmas Polsek Batu bersama warga jl Patimura RT 07 RW 07 Desa Temas melaksanakan kerjabakti membenahi jalan kampung yang rusak karena hujan.

Dalam kegiatan tersebut Brigadir Anton tak segan-segan mengangkat paving bahu membahu dengan warga sesuai program bpk Kapolri “promoter “dan Bpk Kapolda “patuh” untuk lebih dekat dengan masyarakat  tak lupa  Brigadir Anton Isfianto juga menyempatkan memberikan pesan pesan kamtibmas.

Warga Desa Temas sangat senang dan antusias dengan kehadiran anggota Polres Batu di tengah aktifitasnya, Pak Saiful selaku perangkat Desa setempat mengucapkan terimakasih kepada Polres Batu yang selalu hadir untuk warganya

 

Anggota Polres Batu Binluh Kepada Ibu PKK

Anggota Polres Batu Binluh Kepada Ibu PKK

Anggota Polres Batu Binluh Kepada Ibu PKK

Pada hari Senin tanggal 08 Mei 2017 sekira jam 16.15 wib bertempat di rumah Bapak Wijianto selaku ketua Rt 04 Rw 10 kel. Temas Kec./Kota Batu Bhabinkamtibmas Polsek Batu Brigadir Anton menghadiri pertemuan rutin ibu -ibu PKK Rt 04 Rw 10 yang dihadiri sekira 50 orang.

Bhabinkamtibmas dalam kesempatannya juga memberikan pesan Kamtibmas kepada kelompok ibu PKK berkaitan dengan semakin maraknya kabar tentang isu penculikan anak/HOAX dan Kenakalan Remaja.

Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas meneruskan perintah Kapolres Batu AKBP Leonardus Simarmata, S.Sos, S.I.K, M.H bahwa:

  1. Polri menjamin situasi Kamtibmas diwilayah hukum polres batu dalam keadaan kondusif 1×24 jam.
  2. Menghimbau kepada masyarakat apabila mendengar isu penculikan jangan mudah percaya tanpa mengecek kebenarannya.
  3. Jangan mudah mengirim berita di medsos yang belum tentu kebenaranya/HOAX
  4. Apabila ada orang asing yang mencurigakan jangan main hakim sendiri dan segera melaporkan ke Polsek batu di no tlp 0341 59110 dan polres batu 0341599045 serta no. Tlpn Bhabinkamtibmas kel. Temas 082234449741

 

Selain itu Bhabinkamtibmas memberikan himbauan sebagai berikut :

  1. Pentingnya peran warga masyarakat terutama ibu ibu PKK dalam pelopor kamtibmas di lingkungan.
  2. Jalin silaturahmi dan kerukunan antar warga atau tetangga guna tercipta suasana yang aman dan nyaman.
  3. Kembali mengaktifkan siskamling dan tamu wajib lapor 1×24 jam.
  4. Peran dan partisipasi warga masyarakat dalam mencegah serta menolak ajaran radikal dan terorisme.
  5. Diharapkan kepada ibu ibu PKK yang memiliki anak agar selalu komunikasi dan koordinasi kepada pihak sekolah guna antisipasi gejala gejala kenakalan anak/remaja sehingga sejak dini terdeteksi.
  6. Peningkatan kewaspadaan guna mengantisipasi tindak kejahatan 3C dan lainnya mengingat menjelang bulan puasa.
  7. Problem solving/penyelesaian masalah pidana ringan secara musyawarah yg terjadi d lingkungan.
  8. Di harapkan kepada warga masyarakat terutama ibu ibu apabila berkendara agar melengkapi identitas diri dan surat surat serta kelengkapan dalam berkendara karena operasi PATUH akan segera dilaksanakan tertanggal 09 s/d 22 mei 2017.
  9. Meningkatkan kerjasama dan koordinasi dengan Polri melalui Bhabinkamtibmas apabila ada permasalahan sekecil apapun kesempatan pertama di sampaikan.

Menanggapi hal tersebut kelompok ibu PKK Rt 04 Rw 10 kel. Temas diwakili ibu wiji mengucapkan banyak terima kasih atas himbauan pesan kamtibmas karena memberikan manfaat yang besar di lingkungan masyarakat khususnya di kelompok ibu ibu PKK.

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Memberikan Himbauan Kamtibmas Kepada Kelompok Ibu IBu Pkk

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Memberikan Himbauan Kamtibmas Kepada Kelompok Ibu IBu Pkk

Polres Batu.id Senin tanggal 08 Mei 2017 sekira jam 16.15 wib s/d 17.45 wib tempat di rumah ketua Rt 04 Rw 10 kel. Temas Kec./Kota Batu Bpk. Wijianto oleh Brigadir Anton BBKTM Kel. Temas pertemuan rutin hari senin ibu ibu PKK wilayah Rt 04 Rw 10 yang dihadiri sekira 50 orang
Melaksanakan penyuluhan dan pembinaan memberikan pesan pesan Kamtibmas kepada kelompok ibu ibu PKK berkaitan dengan semakin maraknya kabar tentang isu penculikan anak/HOAX dan Kenakalan Remaja.
Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas meneruskan perintah Kapolres batu AKBP LEONARDUS SIMARMATA  S.Sos ,S.I.K,M.H bahwa:
1.Polri menjamin situasi Kamtibmas diwilayah hukum polres batu dalam keadaan kondusif 1×24 jam.
3. Menghimbau kepada masyarakat apa bila mendengar isu isu penculikan jangan mudah percaya tanpa mengecek kebenarannya.
4.Jangan mudah mengirim berita di madsos yang belum tentu kebenaranya/HOAX
5.Apabila ada orang asing yang mencurigakan jangan main hakim sendiri dan segera melaporkan ke Polsek batu di no tlp 0341 59110 dan polres batu 0341599045 serta no. Tlpn Bhabinkamtibmas kel. Temas 082234449741
Selain itu Bhabinkamtibmas memberikan himbauan sebagai berikut
1. Pentingnya peran warga masyarakat terutama ibu ibu PKK dalam pelopor kamtibmas di lingkungan.
2.Jalin silaturahmi dan kerukunan antar warga atau tetangga guna tercipta suasana yang aman dan nyaman.
3. Kembali mengaktifkan siskamling dan tamu wajib lapor 1×24 jam.
4. Peran dan partisipasi warga masyarakat dalam mencegah serta menolak ajaran radikal dan terorisme.
5. Diharapkan kepada ibu ibu PKK yang memiliki anak agar selalu komunikasi dan koordinasi kepada pihak sekolah guna antisipasi gejala gejala kenakalan anak/remaja sehingga sejak dini terdeteksi.
6. Peningkatan kewaspadaan guna mengantisipasi tindak kejahatan 3C dan lainnya mengingat menjelang bulan puasa.
7. Problem solving/penyelesaian masalah pidana ringan secara musyawarah yg terjadi d lingkungan.
8. Di harapkan kepada warga masyarakat terutama ibu ibu apabila berkendara agar melengkapi identitas diri dan surat surat serta kelengkapan dalam berkendara karena operasi PATUH akan segera dilaksanakan tertanggal 09 s/d 22 mei 2017.
9. Meningkatkan kerjasama dan koordinasi dengan Polri melalui Bhabinkamtibmas apabila ada permasalahan sekecil apapun kesempatan pertama di sampaikan.
Menanggapi hal tersebut pihak kelompok ibu ibu PKK rt 04 rw 10 kel. Temas diwakili ibu wiji mengucapkan banyak terima kasih atas himbauan pesan pesan kamtibmas karena memberikan manfaat yang besar di lingkungan masyarakat khususnya di kelompok ibu ibu PKK.
Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut berjalan kondusif.
Bhabin Polsek Batu Polres Batu Silaturohmi Persiapan Uan Tingkat SD

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Silaturohmi Persiapan Uan Tingkat SD

Polres Batu.id- Senin tanggal 08 Mei 2017 sekira jam 09.15 wib s/d 10.00 wib tempat di SDN 02 Kel. Temas oleh Brigadir Anton BBKTM Kel. Temas
Melaksanakan giat Silahturahmi dan Sambang kepada Kepala Sekolah SD 02 Jl. Wukir gg VIII wilayah Rw 04 Kel. Temas ibu LULUK  berkaitan dengan persiapan ujian akhir nasional/UAN tingkat SD dan himbauan semakin maraknya kabar tentang isu penculikan anak/HOAX dan jenis makanan ato permen DOT yg terindikasi obat obatan terlarang/
Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas meneruskan perintah Kapolres batu AKBP LEONARDUS SIMARMATA  S.Sos ,S.I.K,M.H bahwa:
1.Polri menjamin situasi Kamtibmas diwilayah hukum polres batu dalam keadaan Aman dan kondusif 1×24 jam.
2. Mengimbau kepada bapak ibu guru dan wali murid apa bila mendengar isu isu penculikan jangan mudah percaya tanpa mengecek kebenarannya.
3.Jangan mudah mengirim berita di madsos yang belum tentu kebenaranya/HOAX
4.Apabila ada orang asing yang mencurigakan jangan main hakim sendiri dan segera melaporkan ke Polsek batu di no tlp 0341 59110 dan polres batu 0341599045 serta no. Tlpn Bhabinkamtibmas kel. Temas 082234449741
Selain itu Bhabinkamtibmas memberikan himbauan sebagai berikut
1. Agar antara orang tua wali murid dgn para guru ada komunikasi yg baik guna tercipta suasana yg harmonis.
2. Dengan adanya program tambahan jam belajar dalam menghadapi UAN SD guna persiapan akhir untuk memperoleh nilai yg memuaskan.
3. Tetap meningkatkan kewaspadaan kepada penjemput anak guna antisipasi tindak kejahatan.
4. Di harapkan kepada pihak sekolah meningkatkan pengawasan di sekitar lingkungan sekolah.
5. Diharapkan adik adik sekolah SD 02 kel temas membeli makanan ato minuman di kantin yg ada di dalam lingkungan sekolah.
6. Meningkatkan kerjasama dan koordinasi dengan Polri melalui Bhabinkamtibmas apabila ada permasalahan sekecil apapun kesempatan pertama di sampaikan.
Menanggapi hal tersebut pihak sekolah dan wali murid mengucapkan banyak terima kasih atas kunjungan dan tambang serta pesan pesan himbauan isu berita Hoax Penculikan Anak dan tidak membeli makanan,minuman dan permen DOT yg terindikasi obat obatan terlarang/narkoba.
Dalam pelaksanaan kegiatan tersebut berjalan kondusif.
Anggota Polsek Batu Polres Batu Giat PM Kejuaraan Exsekutive Jatim Motorcros

Anggota Polsek Batu Polres Batu Giat PM Kejuaraan Exsekutive Jatim Motorcros

Anggota Polsek Batu Polres Batu Giat PM Kejuaraan Exsekutive Jatim Motorcros

Polresbatu.id – Pada hari Minggu tgl 7 Mei pukul 08.30 s/d 17.45 wib telah dilaksanakan kegiatan kejuaraan  Exsekutive Jatim Motorcros dan Gasstrack Series 2017 di Sirkut Gasstrack jalibar Ds Oro oro Ombo Kec.Batu Kota Batu. Yang di ikuti -+ 200 peserta  se Jawa Timur dg disaksikan oleh -+ 10.000 org penonton.
Kuat personil 20 orang.
Hadir dalam giat  tsb :
1. Rizky Agung (ketua penyelengara)
2.Denny Stava Oner 87 MX
3.Edy Purwanto
4.M yuda (IMI Jatim)
5.peserta gestrek

kategori Class yang di lombakan :
1.Bebek Standart pemula
2.Bebek Standart Junior
3.Bebek Modif Junior
4.Bebek Modif terbuka
5.FFA campuran terbuka
6.FFA campuran 15 Th
7.MX 2 open
8.Bebek Standart Pemula Karesidenan
9.Sport 4T terbuka
10.Adventure 35 Th non Buil Up
11.Mini Moto 12 Th.

Adapun rangkaian kegiatan tsb al :

– pd pkl 08.30 wib s/d 09.15 wib dilakukan latihan bebas oleh peserta motocross
– pkl 09.30 wib s/d 17.00 wib digelar race final kejuaraan  Exsekutive Jatim Motorcros dan Gasstrack Series 2017 sebanyak 26 race dg hasil kejuaraan / peraih trofi  adlh sbb :

1. Kelas Spesial engine 250 cc executive A
1. Budi santoso agasi bemx tulungagung
2. Mustofa NN malang
3. Johan irawan Sriwijaya GJ caruban
2. Kelas Spesial engine 250 cc executive B
1. H. Momo  gresik
2. Devi hendrawan batu
3. Patekik  malang
3. Kelas Spesial engine 250 cc executive C
1. Edi purwanto blitar
2. Alhadi samarinda
3. Wahyu ruhmanto kediri
4. Kelas bebek standart pemula
1. Awang pecok malang
2. Juni sulistyo blitar
3. Fanny arif malang
5. Kelas bebek standart yunior
1. Awang pecok malang
2. Lippo blitar
3. Adis malang
6. Kelas Bebek modifikasi yunior
1. Gilang temon probolinggo
2. Lippo blitar
3. Kiki casper malang
7. Kelas Bebek modifikasi open
1. Lantian juan kediri
2. Farudilla adam
3. Lippo blitar
8. Kelas F. F. A open
1. Lantian juan kediri
2. fernando tulungagung
3. Refal simulang manado
9. Kelas FFA 15th
1. Akbar TP probolinggo
2. Andreas Blitar
3. Agik doyok jember
10. Kelas bebek standart pemula karisidenan malang
1. Fery dc malang
2. Awang pecok malang
3. Agung BL malang
11.  Kelas Sport 4 tak
1. Farudila adam malang
2. Fernando tulungagung
3. Andre sondak manado
12. Kelas adventure
1. A. Fahrudin malang
2. Harvey tibet sidoarjo
3. A. Rojek Malang
13. Kelas mini moto  open
1. Rayhan mbx malang
2.  Nugroho malang
3. Kevin lumajang

– pkl 17.00 wib s/d 17.45 wib pemberian trofi oleh panitia dan perwakilan IMI jatim

Bahwa kejuaraan executive jatim motocross akan kembali digelar pada tgl 13-14 mei 2017 di sirkuit Ulil banyu arang ngoro jombang

Selama kegiatan berlangsung aman tertib dan kondusif.

Polres Batu Mengamankan giat Kejuaraan Exsekutif Motorcros Dan Gasstrack di Jalibar Oro-oro ombo

Polres Batu Mengamankan giat Kejuaraan Exsekutif Motorcros Dan Gasstrack di Jalibar Oro-oro ombo

Polres Batu.id, Minggu tgl 7 Mei pukul 08.30 s/d 17.45 wib telah dilaksanakan kegiatan kejuaraan  Exsekutive Jatim Motorcros dan Gasstrack Series 2017 di Sirkut Gasstrack jalibar Ds Oro oro Ombo Kec.Batu Kota Batu. Yang di ikuti -+ 200 peserta  se Jawa Timur dg disaksikan oleh -+ 10.000 org penonton.
Kuat personil 20 orang.
Hadir dalam giat  tsb :
1. Rizky Agung (ketua penyelengara)
2.Denny Stava Oner 87 MX
3.Edy Purwanto
4.M yuda (IMI Jatim)
5.peserta gestrek
kategori Class yang di lombakan :
1.Bebek Standart pemula
2.Bebek Standart Junior
3.Bebek Modif Junior
4.Bebek Modif terbuka
5.FFA campuran terbuka
6.FFA campuran 15 Th
7.MX 2 open
8.Bebek Standart Pemula Karesidenan
9.Sport 4T terbuka
10.Adventure 35 Th non Buil Up
11.Mini Moto 12 Th.
Adapun rangkaian kegiatan tsb al :
– pd pkl 08.30 wib s/d 09.15 wib dilakukan latihan bebas oleh peserta motocross
– pkl 09.30 wib s/d 17.00 wib digelar race final  kejuaraan  Exsekutive Jatim Motorcros dan Gasstrack Series 2017  sebanyak 26 race dg hasil kejuaraan / peraih trofi  adlh sbb :
1. Kelas Spesial engine 250 cc executive A
    1. Budi santoso agasi bemx tulungagung
    2. Mustofa NN malang
    3. Johan irawan Sriwijaya GJ caruban
2. Kelas Spesial engine 250 cc executive B
     1. H. Momo  gresik
     2. Devi hendrawan batu
     3. Patekik  malang
3. Kelas Spesial engine 250 cc executive C
     1. Edi purwanto blitar
     2. Alhadi samarinda
     3. Wahyu ruhmanto kediri
4. Kelas bebek standart pemula
     1. Awang pecok malang
     2. Juni sulistyo blitar
     3. Fanny arif malang
5. Kelas bebek standart yunior
     1. Awang pecok malang
     2. Lippo blitar
     3. Adis malang
6. Kelas Bebek modifikasi yunior
    1. Gilang temon probolinggo
    2. Lippo blitar
    3. Kiki casper malang
7. Kelas Bebek modifikasi open
    1. Lantian juan kediri
    2. Farudilla adam
    3. Lippo blitar
8. Kelas F. F. A open
    1. Lantian juan kediri
    2. fernando tulungagung
    3. Refal simulang manado
9. Kelas FFA 15th
    1. Akbar TP probolinggo
    2. Andreas Blitar
    3. Agik doyok jember
10. Kelas bebek standart pemula karisidenan malang
     1. Fery dc malang
     2. Awang pecok malang
     3. Agung BL malang
11.  Kelas Sport 4 tak
     1. Farudila adam malang
     2. Fernando tulungagung
     3. Andre sondak manado
12. Kelas adventure
     1. A. Fahrudin malang
     2. Harvey tibet sidoarjo
     3. A. Rojek Malang
13. Kelas mini moto  open
      1. Rayhan mbx malang
      2.  Nugroho malang
      3. Kevin lumajang
– pkl 17.00 wib s/d 17.45 wib pemberian trofi oleh panitia dan perwakilan IMI jatim
Bahwa kejuaraan executive jatim motocross akan kembali digelar pada tgl 13-14 mei 2017 di sirkuit Ulil banyu arang ngoro jombang
 
Bhabinkamtibmas Polsek Batu Polres Batu Memberikan Himbauan Kepada Karang Taruna Dusun Srebet

Bhabinkamtibmas Polsek Batu Polres Batu Memberikan Himbauan Kepada Karang Taruna Dusun Srebet

Polres batu Id – Dalam rangka menumbuhkan kesadaran dan partisipasi masyarakat terhadap Kamtibmas dikalangan pemuda karang taruna di dusun Srebert Desa Pesanggrahan pada hari Minggu (07/05/2017) pukul.09.00 Wib s/d 10.00 Wib.  BhabinkamtibmasPolsek Batu Polres Batu Untuk  Desa Pesanggrahan Bripka Eko Haryanto bersama Brigadir Anton memberikan himbauan Kamtibmas kepada para pemuda karang taruna Dusun Srebert .
Kegiatan ini merupakan aplikasi Program Kapolri “Promoter” dan Program Kapolda Jatim “Patuh”
‌Melaksanakan kegiatan Binluh tentang BINTIBMAS ‌menyampaikan himbauan pesan pesan kamtibmas.
‌Juga di sampaikan pesan himbauan kamtibmas oleh Bhabinkamtibmas tentang :
‌1. Bahayanya Narkoba, oleh karenan itu jauhi Narkoba, saling mengingatkan antar sesama rekan agar tudaj mengkonsumsi Narkoba;
‌2.Meningkatkan silaturahmi dan kerukunan antar anggota karang taruna agar tercipta susana yg nyaman;
3.Tetap menumbuhkan rasa kebangsaan dan kebhinekaan, jangan mudah terprovokasi isu isu negatif yang bisa memecah belah persatuan bangsa;
4.Ikut menjaga generasi muda dengan kegiatan yang bermanfaat bagi lingkungan (penanaman pohon di sekitar  gunung panderman).
‌Kegiatan Binluh himbauan kamtibmas merupakan langkah serta upaya Polri melalui peran serta Bhabinkamtibmas menjalin kedekatan dan meningkatkan kerjasama dgn para pemuda karang taruna guna menyerap aspirasi dan informasi berkaitan dengan kamtibmas, mewujudkan situasi yg aman dan kondusif.
Bhabinkamtibmas Polsek Koba Polres Batu di Kelurahan Sisir Menerima Curhatan Dari Warga Binaanya

Bhabinkamtibmas Polsek Koba Polres Batu di Kelurahan Sisir Menerima Curhatan Dari Warga Binaanya

Polres Batu, mohon ijin di laporkan pada hari Minggu 07 Mei 2017 Pkl. 10.00 Wib Bhabinkamtibmas kelurahan sisir Bripka Agung Widodo melaksanakan kegiatan ” Curhat Pak Bhabin” untuk menyerap keluhan dan permasalahan warga di Desa binaan ya.
Kegiatan ini merupakan aplikasi program Kapolri ” Promoter” dan program kapolda Jatim ” Patuh”
Dalam kegiatan tersebut Brigadir Agung mendengarkan keluhan ibu Siti warga jl. Brantas untuk mengatasi kenakalan remaja mengingat putranya yang masih sekolah SMP,Bripka Agung menghimbau :
1.untuk tetap berkomunikasi dengan anak sebagai sahabat;
2.mengawasi pergaulan anak;
3.apabila anak sudah tidur di cek tasnya untuk mengetahui apakah yg ada di dlm tas (untuk menghindari adanya pil koplo, narkoba maupun hal-hal pornografi);
4.Apabila ada masalah dalam keluarga jangan di bicarakan didepan anak.
Kegiatan “Curhat Pak Bhabin” merupakan langkah upaya polri melalui peran Bhabinkamtibmas menjalin kedekatan dengan masyarakat untuk menyerap aspirasi dan informasi berkaitan dengan kamtibmas Mewujudkan Situasi yang aman dan kondusif.
Kapolres Batu Mengadakan Binrohtal Untuk Tingkatkan Keimanan

Kapolres Batu Mengadakan Binrohtal Untuk Tingkatkan Keimanan

 

 

 

Polres Batu,id – Kapolres Batu AKBP Leonardus Simarmata, S. Sos, S. I. K., M. H terus berupaya meningkatkan iman dan taqwa anggota Polres Batu dengam cara mengadakan kegiatan rutin bimbingan rohani dan mental atau biasa disebut Binrohtal.

Rutin dilakukan bimbingan rohani dan mental bagi anggota yang beragama muslim setiap hari Kamis,bagi anggota yang beragama Nasrani juga diberi kesempatan pula untuk meningkatkan iman dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dalam persekutuan Oikumene Polres Batu yang dilaksanakan setiap hari Jumat pukul 11.00 wib.

Dalam ibadah Nasrani anggota Polres Batu Jumat dilayani oleh Pendeta Ido Manafi, Jumat (05/05/2017) dalam kotbahnya yang bertema Menjadi Orang Kristen Yang Terurapi.

Diakhiri ibadah Kapolres Batu yang turut hadir bersama keluarga menyampaikan pesan kepada anggota.

“Saya berpesan kepada rekan-rekan agar selalu bekerja dengan profesional dan sesuai ketentuan yang berlaku”pesan AKBP Leonardus Simarmata, S. Sos., S. I. K., M. H.