Bhabin Polsek Batu Polres Batu Mengajak Warga Bijak Menggunakan Medsos Dan Tolak Radikalisme

Bhabin Polsek Batu Polres Batu Mengajak Warga Bijak Menggunakan Medsos Dan Tolak Radikalisme

KUNJUNGI WARGA BHABIN KEL NGAGLIK POLSEK BATU KOTA MENGAJAK UNTUK BIJAK DALAM BERMEDIA SOSIAL DAN TOLAK PAHAM RADIKALISME

Dalam rangka tumbuh kembangkan partisipasi masyarakat terhadap kamtibmas.

Bhabinkamtibmas Kelurahan Ngaglik Polsek Batu Kota BRIGADIR.ARI YUDIANTONO.

Pada hari Sabtu 11 November 2017 pukul.09.00 Wib s/d 09.45 Wib.
Melaksanakan kegiatan DDS sambang Ibu.Sugiarti warga JL.Abd Gani RW.14 Kelurahan. Ngaglik Kec.Batu Kota Batu.

Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan dan himbauan kamtibmas terkait langkah preemtif Polri dalam menyikapi berita berita yang tidak jelas kebenarannya (hoax) ataupun berita yang sifatnya hate speech (ujaran kebencian) yang banyak muncul di berbagai macam media sosial.

Selain itu Bhabinkamtibmas juga menyampaikan dalam menyikapi berita hoak agar lebih hati hati dan bijak menanggapi pemberitaan tidak mudah terprovokasi.

Peningkatan kewaspadaan di sekitar lingkungan tempat tinggal terutama keluar masuk orang asing yang tidak dikenal hindari dan cegah keluarga dari pengaruh bahaya paham radikalisme senantiasa tetap berpegang teguh kepada Pancasila serta UUD 1945.

Selanjutnya BRIGADIR.ARI YUDIANTONO memberikan STRIKER TURN BACK HOAX

Selama kegiatan berjalan aman lancar dan kondusif.