GIAT APEL FUNGSI POLRES BATU

GIAT APEL FUNGSI POLRES BATU

img-20160914-wa0137

ABU UNTUK APEL FUNGSI

Kapolres Batu, Akbp Leonardus Simarmata, S.Sos, S.I.K, M.H, memberi kebijakan khusus kepada masing-masing Bag, Sat maupun Unit, setiap hari Rabu untuk melaksanakan apel sendiri-sendiri.

Kebijakan ini terkandung maksud agar masing-masing Sub Satker di lingkungan Mapolres Batu melaksanakan konsolidasi internal.

img-20160914-wa0136

Seperti hari ini Rabu 14 September 2016, masing-masing Bag, Sat Fung dan Unit melaksanakan apel fungsi.