Giat DDS yang merupakan Progream unggulan yang harus tetap dilakukan oleh Anggota Bhabinkamtibmas.
Dalam rangka menjalin kemitraan dengan semua potensi yang ada di masyarakat untuk berperan aktif bersama Polri dalam pemeliharaan kamtibmas.
Pada hari Selasa 28-082018 Wib.Bripka Wahyu Setiadi Bhabinkamatibmas telah melaksanakan kegiatan anjangsana kepada warga di wilayah tempat tugas bapak Nurhadi Rt.05 Rw.02 dusun Kalangan desa Wiyurejo kecamatan Pujon kabupaten Malang.
Dengan adanya kemitraan ini di harapkan kerjasama dan koordinasi dengan Polri bisa berjalan dengan baik dalam rangka mencegah dan tangkal adanya potensi gangguan kamtibmas khususnya di lingkungan.
Peningkatan partisipasi warga masyarakat dalam Kamtibmas jalin kerukunan antar warga himbauan tamu wajib lapor dan siskamling.
Kegiatan ini sebagai wujud upaya preemtif Polri melalui kunjungan satgas kemitraan bhabinkamtibmas dalam memelihara situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.