Binmas Polsek Batu Kota melaksanakan pembinaan dan penyuluhan di SD Negeri Ngaglik 02 Kec.Batu

Binmas Polsek Batu Kota melaksanakan pembinaan dan penyuluhan di SD Negeri Ngaglik 02 Kec.Batu

img-20161029-wa0090

img-20161029-wa0089

Dalam rangka Ops Bina Kusuma II Semeru 2016 dan bangun kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam kamtibmas.

Binmas Polsek Batu Kota
Pada hari Sabtu Tanggal 29 Oktober 2016 pukul 10.00 Wib s/d 10.45 Wib bertempat di SD Negeri Ngaglik 02 Kec.Batu.

Telah melaksanakan pembinaan dan penyuluhan kepada :
a).Pelajar Siswa Kelas 5 dan 6 SD Negeri Ngaglik 02.
b).Ibu ibu wali murid dari pelajar SD Negeri Ngaglik 02.

Bhabinkamtibmas menyampaikan terkait telah berlakunya Ops Bina Kusuma II Semeru 2016 dengan sasaran :
– Lahgun Nakoba.
– KDRT.
– Bahaya kekerasan pada anak.
– Kenakalan remaja.

1).BRIGADIR.ANTON I.

Menyampaikan pesan pesan :
– Mengajak semua warga untuk menjaga kamtibmas tetap kondusif.
– Meningkatan pengawasan kepada pelajar anak didik terutama pada jam pulang sekolah.
– Melalui peran orang tua wali murid membantu pencegahan tindak kekerasan kepada anak.

2).BRIGADIR.ARI YUDIANTONO

Menyampaikan pesan pesan :
– Meningkatkan belajar untuk meraih prestasi demi masa depan.
– Menjauhi dan menolak ajakan orang yg tidak pernah dikenal dan memberitahukan kepada Bpk dan Ibu Guru.
– Memperkenalkan dan memberitahu obat terlarang dan minuman keras yang bisa merusak masa depan.
– Memberitahu bahwa kenakalan remaja sangat tidak baik dan akan selalu menghancurkan masa depan serta sulit meraih prestasi belajar.

Selama kegiatan berjalan aman lancar dan kondusif.